Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Kapolsek Selbar Pimpin Perawatan Tanaman dan Penggantian Bibit Baru

  Polres Tabanan - Polsek Selemadeg Barat, Minggu 8 Desember 2024 – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Kapolsek Selemadeg Bara...

 


Polres Tabanan - Polsek Selemadeg Barat, Minggu 8 Desember 2024 – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, Kapolsek Selemadeg Barat (Selbar), AKP I Nyoman Edi Suwarya S.H., M.H., memimpin kegiatan perawatan tanaman serta penggantian bibit yang rusak akibat hujan lebat. Kegiatan ini melibatkan 11 personel Polsek Selbar dan dilaksanakan di area yang sebelumnya telah dilakukan penanaman.


Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Selbar mengungkapkan pentingnya perawatan tanaman secara rutin untuk memastikan bibit yang ditanam tumbuh subur dan sehat. "Setelah penanaman, kami rutin melakukan perawatan agar bibit yang kami tanam dapat berkembang dengan baik. Ini adalah bagian dari kontribusi kami dalam mendukung ketahanan pangan yang dicanangkan oleh Presiden Bapak Prabowo Subianto," ujar AKP Edy Suwarya


Sebanyak 17 batang bibit yang sebelumnya rusak akibat hujan diganti dengan bibit baru untuk memastikan kelangsungan tanaman. Kegiatan ini juga menunjukkan komitmen Polsek Selbar dalam berperan aktif dalam menjaga dan meningkatkan ketahanan pangan di wilayahnya, sesuai dengan program pemerintah.


Dengan dilaksanakannya pengecekan dan perawatan tanaman ini, diharapkan dapat meningkatkan hasil pertanian, khususnya tanaman cabai, yang menjadi komoditas penting di Kabupaten Tabanan. Kegiatan berakhir dengan lancar dimana personil Polsek Selbar dibawah pimpinan Kapolsek AKP I Nyoman Edy Suwarya, S.H., M.H, selalu  menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan.


( Humas Polsek Selbar )

COMMENTS

Nama

Bali,113,Bantul,1,Blitar,1,Daerah,126,DIY,4,Dunia,2,Ekonomi,2,Gianyar,2,Hukum,33,Info,86,Jakarta,1,Jateng,8,Jatim,12,Jogja,29,Kamtibmas,1,Kesehatan,25,KOLOM,8,Kota,3,Kota Gede,1,Kota Jogja,1,Kriminal,34,Kuliner,10,Kulon Progo,22,Lendah,2,Madiun,2,Malang,1,Mantrijeron,1,Militer,1,mining,2,Misteri,1,Musik,1,Nama Bayi,2,Narkoba,2,Nasional,52,News,1167,Opini,2,Pajantan,1,Papua,11,Parenting,2,Pasca Melahirkan,6,Pasuruan,2,Pendidikan,1,Pengetahuan Kehamilan,9,Perawatan Bayi,4,Perawatan Kehamilan,8,Perkembangan Bayi,1,Politik,53,Pregnancy Knowledge,1,Produk,1,Proses Persalinan,11,RokStories Samples,6,Ruang Konsultasi,3,Samigaluh,3,Sejarah,13,SELEB,1,Sleman,1,Sosial,3,SOSMED,2,steel,1,Surabaya,1,Tips,15,Tokoh,7,Wirobrajan,2,Wisata,4,
ltr
item
Portal Polri : Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Kapolsek Selbar Pimpin Perawatan Tanaman dan Penggantian Bibit Baru
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Kapolsek Selbar Pimpin Perawatan Tanaman dan Penggantian Bibit Baru
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg758I-3uGRoiZtbipXhPZM0L2O8BCqfh2lyFR5HvUPLpXudsOh-b2nQzArHaVgZYtVREkm7Nd4Yf9CRk-2P0-t8R8zDr_rPJKHc2utksy9-iY58F7fWl7VM59SVDDNwlAd_ndNXmtLUg5hy58qEuIA-60b-ITDsZboucYEUDMr45YSmMaG9ZciLPiyy79v/w400-h300/1000916307.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg758I-3uGRoiZtbipXhPZM0L2O8BCqfh2lyFR5HvUPLpXudsOh-b2nQzArHaVgZYtVREkm7Nd4Yf9CRk-2P0-t8R8zDr_rPJKHc2utksy9-iY58F7fWl7VM59SVDDNwlAd_ndNXmtLUg5hy58qEuIA-60b-ITDsZboucYEUDMr45YSmMaG9ZciLPiyy79v/s72-w400-c-h300/1000916307.jpg
Portal Polri
https://www.portalpolri.my.id/2024/12/dukung-ketahanan-pangan-nasional.html
https://www.portalpolri.my.id/
https://www.portalpolri.my.id/
https://www.portalpolri.my.id/2024/12/dukung-ketahanan-pangan-nasional.html
true
1009337497803322181
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy